Teungku Muhammad Daud Zamzami : ulama kharismatik yang visioner / Amiruddin, M. Hasbi penulis Amiruddin, M. Hasbi penulis Khairuddin editor text ind Buku ini adalah salah satu bentuk penghormatan dan penghargaan terhadap jasa ulama Aceh terdahulu. Hal ini terutama tentang bagaimana para ulama dalam memperjuangkan pendidikan dan memberantas buta huruf masayarakat Aceh di tengah perekonomian yang sulit pada masa itu. Salah satu ulama besar saat itu adalah Tengku Muhammad Daud Zamzami yang lahir di Gampong Lam Bada, Aceh Besar pada 1935. Bibliografi halaman 105-112 Umum BIOGRAFI-ZAMZAMI----NONFIKSI----JUDUL URN:ISBN:978-602-8307-96-3