Involusi pertanian : proses perubahan ekologi di Indonesia /
Geertz, Clifford
penulis
Geertz, Clifford
penulis
Supomo, S.
penerjemah
Sajogyo
kata pengantar
text
ind
Penelitian antardisiplin selalu merupakan soal untung-untungan. Seringkali hasilnya adalah serangkaian artikel atau monograf yang terpisah-pisah tanpa thema yang dengan jelas merangkaikannya. Apabila penelitian antardisplin itu diterapkan pada kawasan politik atau geografi seperti Indonesia, misalnya maka terkandung bahaya bahwa satu-satunya ciri bersama dari karya yang dihasilkan oleh berbagai disiplin yang berbeda-beda itu adalah batas ruang semata-mata.
umum
SOSIAL MASYARAKAT-PERTANIAN--