Penyakit Ginjal Kronik /
Udut Tarihoran
text
Deli Serdang : s.n,
2020
Penyakit ginjal kronik adalah suatu proses patofisiologis dengan etiologi beragam yang mengakibatkan penurunan fungsi ginjal bersifat progresif dan pada umumnya berakhir dengan gagal ginjal. Penyakit ginjal kronik berlangsung secara terus menerus dari waktu ke waktu, dimana nilai laju filtrasi glomerulus (LFG) kurang dari 60 ml/min/1,73m 2 selama 3 bulan atau lebih.
Penyakit Ginjal
Penyakit Dalam